Marhaban Ya Ramadhan
Tiada ucap seindah dzikir,tiada bulan seindah Ramadhan.
Izinkan kedua tangan kami bersimpuh maaf untuk lisan yang tak terjaga,
janji yang terabaikan,hati yang berprasangka dan sikap yang pernah
menyakitkan kepada para sahabat semuanya.
Teriring ucapan "Mohon Maaf Lahir Bathin".
Semoga Allah SWT tetap memberikan bimbingan,petunjuk dan hidayah-Nya
kepada kita semua, serta senantiasa memberikan kesehatan,rezeki,kelapangan,dan kekhusukan
pada kita untuk menjalani puasa dibulan ramadhan yang penuh rahmat, berkah dan maghfirah. amin
Izinkan kedua tangan kami bersimpuh maaf untuk lisan yang tak terjaga,
janji yang terabaikan,hati yang berprasangka dan sikap yang pernah
menyakitkan kepada para sahabat semuanya.
Teriring ucapan "Mohon Maaf Lahir Bathin".
Semoga Allah SWT tetap memberikan bimbingan,petunjuk dan hidayah-Nya
kepada kita semua, serta senantiasa memberikan kesehatan,rezeki,kelapangan,dan kekhusukan
pada kita untuk menjalani puasa dibulan ramadhan yang penuh rahmat, berkah dan maghfirah. amin
SELAMAT MENUNAIKAN IBADAH PUASA 1426 H
Wassalam
kartina sekeluarga
Ummi jg minta maaf yah, soalnya jarang kesini, terus jg kalau ada postingan atau komen yg salah, mohon dimaafkan.
Met puasa jg yah
Posted by
Lili |
4:10 AM
Semoga amal ibadah puasa ramadhan kita diterima Allah SWT, salam hangat dari afrika barat... :)
Posted by
L. Pralangga |
8:52 PM